Tol Pasteur Lakukan Jemput Bola Layani Pengemudi

Layanan jemput bola petugas Tol Pasteur cegah kemacetan

JABARTODAY.COM-  Jasa Marga Gerbang Tol Pasteur menerapkan sistem  jemput bola  dengan mengerahkan petugas pembawa alat portabel yang mendatangi para pengemudi untuk melakukan transaski nontunai sebagai upaya mengurai kemacetan di Jalan Dr. Djunjunan (Pasteur) yang menuju masuk pintu tol.

Related posts